Review Pelanggan untuk Golden Lamian

Golden Lamian Depok

oleh Ivan Setiawan, 15 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Eksterior di Golden Lamian

Lokasinya di food avenue pesona square, gw nyobain value 3 isinya lamian ayam jamur kecap dan dapat minum ocha. Porsinya lumayan banyak karena gw pilih mie ukuran besar, kuahnya enak dan bumbu ayam jamurnya juga enak ga terlalu asin.

Menu yang dipesan: Value 3

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Golden Lamian

(China)

Pesona Square, Lantai 2, Food Avenue
Jl. Ir. H. Juanda No. 99, Sukmajaya, Depok


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.3
Suasana:3.3
Harga:3.7
Pelayanan:3.4
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Ivan Setiawan

Alfa 2022

1180 Review

879 Makasih