
Kamu harus mendaftar atau login sebelum melanjutkan.
Review Pelanggan untuk Dino Bites
Delicious Dragon Bowl and thin pizza with affordable price.
oleh maysfood journal.blogspot.com Maygreen, 26 November 2017 (7 tahun yang lalu)
Love this cafe. Lantai 2 nya lebih luas dan lega. Cute cafe~ harga makanannya juga ngga mahal2 amat tapi enak2.
Saya nga suka pisang jadi cobain smoothie bowl yang dragon bowl, ternyata enak bangeeett~ buah naga nya dibikin kayak sorbet lembut, asik pas dimakan sama kacang-kacangan dan chia seeds.
Pizzanya juga enak. Model pizzanya yang tipis banget, tapi empuk. Yang margharita manis. Yang super cheese keju banget dan cocok buat cheese lover.
Menu yang dipesan: Margarita Pizza, super cheese pizza, dragon bowl, honey lemon tea, Lemon Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000