Review Pelanggan untuk Pempek Suka Rasa (Wati)
Adaan dan kulit
oleh Francine Alexandra, 30 November 2020 (sekitar 4 tahun yang lalu)
Harga pempek disini 7rb
Ada menu lain jg seperti tekwan.
Aku psen adaan, keriting, telor kecil, kulit, lenjer.
Enak smua sih!
Bukan tipe yang banyak tepung aja. Ikannya berasa. Kuahnya endul!!
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Indonesia)
Jl. Manggis Raya No. 17 (Sebelah Apotik Bojong Indah), Cengkareng, Jakarta Barat
Reviewer: