Review Pelanggan untuk The Green Door Kitchen
Christmas at Green Door Kitchen
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 20 Desember 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)
Selalu happy kalau ke sini.
Pasti wallpaper yg di private room, di ganti ganti terus sesuai tema.
Nah kali ini saya berkunjung. Dan tema nya pasti Natal donk.
Saya pesan kesukaan saya Daging Sambal Hijau Pete dan nasi panas. Pedasnya beneran nampol. 1 porsi bisa berdua ya
Ini favourite saya juga selain Monte Cristo sandiwch.
Dan selalu, setiap pulang dari sini, pasti di kasih sesuatu yang lucu. Bener bener aku dimanjakan 💋💋💋
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
(Barat)
Mahaka Square, Lantai Ground
Jl. Kelapa Nias Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: