Review Pelanggan untuk Top Seafood

Lezatt

oleh Ken @bigtummy_culinary, 22 September 2018 (6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Top Seafood
Foto Makanan di Top Seafood

Ketemu tempat makan seafood yang terjangkau namun enak di daerah Pluit.

Semua masakannya pas di mulutku.

Kepiting saus padangnya lezat.

Ikan bakar cabe ijo-nya juga mantap.

Kerang dan ikan lainnya juga segar.

Harganya beraahabat pula..

Jadi pingin balik lagi deh

Foto lainnya:

Foto Makanan di Top Seafood
Foto Makanan di Top Seafood
Foto Makanan di Top Seafood

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Top Seafood

(Indonesia)

Jl. Pluit Karang Utara Blok H1 No. 82, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.4
Suasana:3.7
Harga:4.1
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Ken @bigtummy_culinary

Alfa 2019

611 Review

303 Makasih