Review Pelanggan untuk Cici Manis

Es kopi susu cici manis

oleh Darsehsri , 03 April 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Interior di Cici Manis
Foto Makanan di Cici Manis

Masih dalam acara artisan coffee di mall kelapa gading, akhirnya saya mencoba juga es kopi susu cici manis. Sesuai dengan namanya, yang bikin pun memang cici-cici manis.

Es Kopi Susu Cici Manis (25k) rasa kopinya mendominasi meski sudah tercampur dengan susu dan gula, kurang lebih memang seperti latte pakai gula merah. Jadi bagi penyuka es kopi susu yang tidak terlalu creamy, es kopi susu cici manis ini wajb di coba.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Cici Manis
Foto Makanan di Cici Manis
Foto Interior di Cici Manis

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Cici Manis

(Kafe)

La Piazza, Lantai Ground, Gading Food City
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Darsehsri

Alfa 2023

3398 Review

1598 Makasih