Review Pelanggan untuk Kopi Kiran Kamu

Numpang ngemil

oleh Chris Chan, 15 Oktober 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di Kopi Kiran Kamu
Foto Interior di Kopi Kiran Kamu

Pas banget lagi macet, laper, nungguin orang gaada kabar yaudah mampir ke Kopikirankamu ini. Interiornya lucuk didominasi warna biru aqua gitu kombinasi putih, cukup jarang rasanya diaplikasikan ke coffee shop coffee shop. Menu kopinya kurang lebih sama dengan coffee shop kekinian lain, tapi yang membedakan disini masih ada makanan ringannya gitu ada brownies dan bolu jadul gula aren. Browniesnya tipe yang aku suka karena dense dan thick gitu tapi cocoknya sama kopi pait. Kalo si bolu aren ga terlalu manis jadinya cocok sama apa aja.

Menu yang dipesan: Brownies, bolu gula aren

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Kiran Kamu

(Kafe)

Jl. Kebon Jati No. 138A, Andir, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.8
Suasana:4.3
Harga:3.8
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih