Review Pelanggan untuk Isshin

kuahnya manis banget... :')

oleh @stelmaris , 05 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Isshin

kunjungan perdana dan juga kali perdana cobain personal sukiyaki set menu seperti ini.
kisaran harganya 100rb/orang, sudah include sayuran dan juga protein yg dipilih. aku pilih salmon dan surprisingly ga amis sih, cukup banyak juga dapetnya dgn potongan cukup tebal. highlight pada menu sukiyaki set seperti ini mungkin hanya pada kuahnya, Isshin punya tuh kemanisan buanget! aku sudah request tambah kuah yang original utk kurangin manisnya, sampai kurang lebih setengah pot tp tetap saja manisnya keterlaluan. andai ada opsi rasa kuah, better yg asam pedas gurih deh daripada manis begini. personally ga suka, makannya jd ga nikmat.

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Isshin

(Jepang)

Kota Kasablanka, Lantai Upper Ground, Food Society
Jl. Casablanca Raya, Tebet, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.4
Suasana:4.2
Harga:4.0
Pelayanan:4.7
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil @stelmaris

Alfa 2023

1863 Review

2729 Makasih