Review Pelanggan untuk Wakacao
murah sih..
oleh IG : @eatolivetoeat, 04 September 2017 (7 tahun yang lalu)
pertama nyoba, krn tertarik liat gambar tenda nya yg persis p****** l**** dengan tulisan daging sapi Australia yang di gunakan.
harga memang murah, 32rb untuk seporsi black pepper beef rice komplit dengan telur. tapi ya dengan seharga itu, otomatis irisan daging hanya sedikit. dan mungkin saya lg kurang beruntung, walau irisan tipis, dagingnya keras.
sayangnya lagi, banyak sekali lalat hijau beterbangan. namanya di pasar, make sense sih. tapi, koq saya mendingan makan di p***** l**** yang dagingnya lebih banyak, ga keras dan tanpa lalat ya..
Menu yang dipesan: original black pepper beef rice
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Indonesia)
Pasar Modern BSD - Pintu Barat
Jl. Letnan Sutopo, BSD, Serpong, Tangerang Selatan
Reviewer: