Review Pelanggan untuk Lewis & Carroll Tea
Tehnya Ok, Matcha pannacotanya Must try!
oleh UrsAndNic , 07 November 2015 (sekitar 9 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Begitu masuk tempat ini langsung suka banget dengan ambiancenya. Sebelum pemesanan kita ditawarkan 30an macam teh dari 52 varian teh oleh staffnya.Saya memilih Teh Casablanca campuran dari matcha dan mint. Enak banget...cocok untuk yang sedang kurang enak tenggorokan seperti suami saya.
Nyobain dessertnya Matcha pannacota..ini juga enaaaak banget wajib di coba..platingnya juga cantik untuk di foto2.Tempat ini recommended banget untuk pencinta teh.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Matcha panna cotta, Casablanca signature
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: