Review Pelanggan untuk Martabak Bangka David
Martabak Bangka Enak
oleh Nicole , 07 Maret 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Akhirnya cobain juga @martabakdavid_bangka , ini martabak yang katanya enak banget itu, ini cabang nya @martabakbangkaakim yang di Tj.Duren, aku pesen yang spesial (keju, kacang, coklat dan susu), dengan kulit pandan. Nah aku seneng banget disini karena dengan tekstur martabak nya yang lembut dan wangi, topping nya juga melimpah dan sangat2 bikin nagih. Harus yuk mampir ke @martabakdavid_bangka
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Martabak Spesial Strawberry, Martabak Spesial
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: