Review Pelanggan untuk Magma Plate
Worth to try!
oleh Makan Meow, 12 November 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
Hayoo yang mau paket hemat makan enak siapa?
Disini magma plate punya paket couple meow!
Pengertian yaaa suka dateng ama doi hehehehe.
Disini meow pesan paket mamam couple 2 yang terdiri dari beef Mongolian dan New York hamburg~
Kedua menu ini gal beda jauh rasanya (kenapa ya? ) daging sapinya lumayan empuk, bumbunya menyerap banget, dan sayurnya banyak 😂. Khusus yg New York Hamburg, sedikit asam pedas yaaa. Bumbunya lebih banyak dari yg Mongolian. Tapi yang Mongolian banyak sayurnya hehehe. Overall they're good.
Minumnya ada green tea blend dan chocolate milkshake. Rasanya? Enak! Untuk green tea nya enak gak terlalu Manis dan creamy~ chocolate nya unik Ada butir2 Oreo 😂
Satu hal yang jadi bikin penasaran itu mozarella cheese stick! Banyak lho! Full keju mozaredan tepung luar nya rasanya Kaya tepung hoka2 b*nto
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Beef Mongolian, New York Hamburg, Green Tea Blend, chocolate milkshake dan mozarella cheese stick
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: