Review Pelanggan untuk Supergrain
Healhty food
oleh bataLKurus , 24 September 2021 (3 tahun yang lalu)
*Review di lokasi lama.
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.
Healhty food dulu buat makan siang. Order by ojol. Pas mau order ad menu baru deh, kykny dulu menu yg sekarang saya beli lom ada.
Pas liat2 rata2 di menunya ada sayur kembang kol. Akhirnya milih yg jerk chicken bowl (91,5k). Ini nasinya diganti caulibros barley. Toppingnya chicken breast, tomat ceri, jamur, babycorn, buncis n paprika. Sausnya namanya tzatziki sauce.
Porsinya kenyang sopan aja ini. Ada tambahan sauce jadi makin gurih rasanya. Walaupun healthy food tapi ga hambar okelah ini.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Jerk Chicken Bowl
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: