Review Pelanggan untuk Fei Cai Lai Cafe

Makanan peranakan

oleh Stefanus Hendra, 28 November 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe
Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe

Ramean bareng temen kesini buat cobain. Jadi ini resto 1 grup sama eaton. Jadi dalamnya ada bakery juga

Typenya masakan peranakan. Menu yg dipesen ada bihun goreng, roti canai, nasi hainam, samcan goreng

Buat harga masih oke sih, rasa pun enak

Tempatnya juga lumayan luas. Ada indoor maupun outdoor

Foto lainnya:

Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe
Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe
Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe
Foto Makanan di Fei Cai Lai Cafe

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Fei Cai Lai Cafe

(China)

Jl. Pluit Karang Cantik X Blok A4 Selatan No. 60, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.1
Suasana:3.8
Harga:3.8
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Stefanus Hendra

95 Review

61 Makasih