Review Pelanggan untuk Langikula Cafe

Tersembunyi...

oleh initial R, 14 September 2022 (2 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe

Nemuin satu lagi Cafe yang lokasinya cukup tersembunyi karena harus masuk ke Gang dikawasan pemukiman warga & tidak berada di jalur utama pastinya, suasananya nyaman dengan pepohonan yang rindang disekelilingnya. Tau Langikula ini dari pergikuliner karena lagi iseng nyari Cafe yang dekat dengan lokasi saat itu, akhirnya langsung tulis review saat dilokasi eh tapi lupa teenyata kesimpan di draft cukup lama...

Langikula ini lebih dominan di area outdoornya, ada juga semi outdoor & indoornya jadi ga perlu terlalu khawatir saat tiba-tiba turun hujan. Pelayanannya ramah & cukup sigap.

Kali ini cobain Es Kopi Susu Kayu Manis, Kayu manis berasa sekali bercampur dengan pahitnya espresso & sedikit creamy susunya. Yang paling utama manisnya ga berlebihan jadi pas sesuai selera...

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Eksterior di Langikula Cafe
Foto Makanan di Langikula Cafe

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

Langikula Cafe

(Kafe)

Jl. Gg. H. Solehan No. 98, Sukmajaya, Depok


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil initial R

617 Review

663 Makasih