Review Pelanggan untuk Pepper Lunch Express
BEEF PEPPER!
oleh Riris Hilda, 05 September 2020 (4 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Beef Pepper (68k)
Udah lama gak makan di Pepper Lunch, eh ngeliat ada Pepper Lunch Express di PIM 1, cusssss makan deh...
Ya kalau Pepper Lunch rata-rata udah pada tau lah ya, rasanya hampir semua menunya lumayan enak kok, yang beef, salmon, dll...
Nah, kemaren gue pesen yang BEFF & minumnya blackcurrant tea. Nah, ini yang paling favorite di Pepper Lunch sih, “BLACKCURRANT TEA”nya!
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Beef Pepper (68k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Jepang)
Pondok Indah Mall 1, Lantai 1, Food Court Area 51
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Reviewer: