Review Pelanggan untuk Emily Listening Space
The Best Mocktail is herešš„
oleh Della Ayu, 02 Mei 2021 (3 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Nama @emilycoffeesociety pasti sudah ga asing lagi dong, waktu pembukaan pun langsung ramai dan ditunggu-tunggu. Siapa yang tidak tertarik dengan bar mungil untuk mocktail dan konsep listening spacenya?
Emily ini terinspirasi dari sebuah lirik lagu, āIf I had a girl like Emily....ā Lokasinya ada di satu bangunan dengan @de.droom roastery.
Aku kesini pas banget jam buka, jadi bisa dapet kosong. Sadly, kalau mau duduk di dalam dan menikmati lagu harus minimal 3 orang (apadaya aku ga punya team iniš¤£), tapi gapapa outdoornya pun ambiencenya nyaman banget. Aku langsung disambut dengan staffnya dan diinfokan untuk melihat menu melalui scan barcode di meja.
Perhatikan baik-baik, bagiku memesan mocktail tanpa ada penjelasan sebelumnya itu kaya beli kucing dalam karungš¤£ Jadi kalau aku pesan mocktail, itu tandanya Baristanya sangat ramah dan sabar menjelaskan menunya sampai akhirnya aku mau memilih mocktailš¤£.
Dan, kalian wajib banget cobain Miss The Misery (non kopi dan pasti non alkohol), rasanya itu unik banget, aku sangat menikmati campuran semua ingredients yang ada di dalam minumannya. Buat penggemar minuman segar dan cenderung manis (tidak terlalu asam), ini pasti cocok untuk kalian.
Menurutku ini salah satu menu mocktail yang terbaik. Dari cara preparation dan servingnya semua niat. No wonder, semua orang kesini untuk mencari mocktailnya.
Bravo! @emilycoffeesociety
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: