Review Pelanggan untuk Grand Chuan Tin

Lomienya enak

oleh Placetogoandeat ID, 16 Juni 2018 (6 tahun yang lalu)

3.8
Foto Interior di Grand Chuan Tin
Foto Makanan di Grand Chuan Tin

Makan disini bersama keluarga, lokasinya di pacific place lantai 5, selantai dengan food republic, tempatnya ternyata gede banget dan ada viewnya yang mengarah ke gedung bej. Interiornya bagus, modern dengan konsep oriental. 

Menunya disini chinese food, aku pesen gurame asam manis dan lomie hokian, enak juga makanannya, gurih, terutama lomienya enak banget, yang suka lomie harus cobain nih disini. Cocok banget ni disinj untuk acara keluarga atau dengan teman, karena tempatnya gede banget. 

Foto lainnya:

Foto Makanan di Grand Chuan Tin
Foto Interior di Grand Chuan Tin
Foto Interior di Grand Chuan Tin

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Grand Chuan Tin

(China)

Pacific Place Mall, Lantai 5
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.8
Harga:3.7
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Placetogoandeat ID

Alfa 2023

4342 Review

2300 Makasih