Review Pelanggan untuk Momo Paradise

Never disappointing!

oleh Maria Marcella, 20 Oktober 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

5.0
Foto Makanan di Momo Paradise

Sudah ke sekian kali kalau kangen daging shabu-shabu tetep balik ke Momo Paradise.

Untuk lokasi, PIK ini lumayan strategis. Cuma aku lebih suka lokasi di Plaza Indonesia kaya lebih elegan interiornya.

Untuk paket all you can eat ini, aku pesan level 2 selalu: Wagyu.
Harga nett adalah 422.000 jika makan weekend.

Daging sangat lembut, dipadu dengan saus Yakiniku (manis)
Dia ada berbagai pilihan rasa kuah, cuma yakiniku tetap favorit ku!

Side dishes nya juga lumayan lengkap, ada yang unik juga seperti shirataki noodle, dan juga gingseng leaves.

Definitely will go back here sebagai pencinta daging shabu-shabu!

Menu yang dipesan: all you can eat package level 2

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Momo Paradise

(Jepang)

Ruko Crown Golf, Blok D No. 18 - 19, Bukit Golf Mediterania
Jl. Marina Indah Raya, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.5
Suasana:4.2
Harga:3.9
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Maria Marcella

Alfa 2020

235 Review

194 Makasih