Review Pelanggan untuk Delapan Padi

Mayan laa

oleh @makankudiary (by tamy), 23 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di Delapan Padi
Foto Makanan di Delapan Padi

Nambah lagi nih cafe unyuk di DU ✨ yuk mampir ke @delapanpadi 🤗

📍 Jalan Dipati Ukur No 8
— tempatnya gampang bgt dicari, parkirannya luas, dan tempatnya cozy banget😍 ada tempat duduk yg kayak ayunan, cute bgt🥰
Ada juga lantai 2 nya mereka nyedian untuk pelajar (alias ruang belajar) kalau aku ga salah inget namanya ini😂

☕️ Tiramisu Latte (35k 💸)
— menurutku tiramisu nya gakerasa samsek:( malah kerasa kopi nya aja huhu
☕️ Salted Caramel Latte (35k 💸)
— ini juga strong bgt kopi nya :”)

Kesimpulannya, kopi disini kayaknya emg strong semua 😂 jadi buat yg suka banget kopi cocok bgt nih buat nongki disini🥰

Foto lainnya:

Foto Interior di Delapan Padi

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Delapan Padi

(Kafe)

Jl. Dipatiukur No. 8, Dipatiukur, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.9
Suasana:4.2
Harga:3.6
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil @makankudiary (by tamy)

116 Review

89 Makasih