Review Pelanggan untuk Han Gook
murah meriah nikmat!
oleh @stelmaris , 15 Desember 2020 (sekitar 4 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.
been a long time no review, so this time (like finally) I’ve found a good place to buy Kimbab in Gading Serpong.
harga per porsinya 35rb via delivery online, langsung pasti lebih murah sedikit sih tp porsinya terbilang besar & mengenyangkan. bumbu di nasinya terasa dan isiannya itu ada jamur, bayam, telur, acar lobak dan wortel. dikasih soy sauce lagi utk cocolan tp tanpa itupun udh enak, will reorder for sure! :)
Menu yang dipesan: kimbab
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Korea)
Ruko Sentra Gading Serpong, Blok SG1 No. 16
Jl. Kelapa Gading Selatan, Gading Serpong, Serpong, Tangerang
Reviewer: