Review Pelanggan untuk Threelogy Coffee
Kopi di siang hari
oleh Tifany F, 29 Oktober 2017 (7 tahun yang lalu)
V60
Ice green tea salted caramel
Coffee shop ini termasuk lumayan baru di Surabaya, ada outdoor dan indoor, tempat nya tidak terlalu besar, dominan warna white&grey.
👍Latte: overall tastenya oke, cantik juga buat stok foto buat sosmed.
👍Ice Green Tea Salted Caramel: green tea nya kerasa banget, tapi untuk salted caramelnya menurutku kurang kerasa.
👍V60: ini coba yang di manual brew, tastenya oke ada sedikit asamnya dikit. Penyajiannya pake cup terpisah gitu.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: v60, Ice Green Tea Salted Caramel, Latte
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: