Review Pelanggan untuk Ice Juice Kedung Sari
Legendaris
oleh Nanakoot , 24 Desember 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
IG @nanakoot_culinary
Yg ini sih juice kopyor legendaris dari Surabaya. Namanya sendiri diambil dari nama jalan dimana mereka berjualan pertamakali. Dulu wkt di msh di sby sekeluarga suka beli ... nah untungnya buka cabang di jkt dan banyak pula jadi ga susah klo lg kangen
Buat rasa tidak usah diragukan lagi .... segar, isinya banyak, topping banyak walaupun disini hrg mayan mahal tapi ttp mengenyangkan karena gelasnya jumbo hahahah
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Minuman)
Summarecon Mall Serpong, Salsa Food City
Jl. Gading Serpong Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang
Reviewer: