![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk J.CO Donuts & Coffee
Donat Favorit
oleh Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss, 14 Januari 2022 (sekitar 3 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Selalu ga pernah sama donat yang satu ini, favorit aku dari dulu nih. Lagi ada promo beli 1/2 lusin dapat free Croissant. Aku disini order 1/2 lusin mulai dari matcha, oreo, tiramisu, strawberry, coklat, dan meses. Semuanya enak, donatnya empuk.
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.