Review Pelanggan untuk Tanamera Coffee Roastery
Brunch Time!
oleh Huntandtreasure.id , 22 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
IG : @huntandtreasure.id
Karena sempet coba kopi nya disini, memutuskan kembali lagi untuk cobain makananya pas sekalian brunch.
1. Bacon N Sausage (85k)
- Agak lupa kebetulan dengan harga berapa gitu kalian sudah bisa dapetin menu kopi mereka, nah untuk sausage dan bacon-nya ini tuh dihidangkan dengan di cah dengan bumbu mereka, untuk telurnya 1/2 matang enak banget ditaruh di atas rotinya.
2. Aglio Olio (80K)
- Disini ada 2 pilihan salmon/chicken disini kita pesennya yang salmon, untuk rasa pastanya sendiri itu pas banget teksturnya juga. Nah untuk salmonnya juga fresh guys.
Menu yang dipesan: Aglio Olio, bacon n sausage
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Kafe)
Reviewer: