Review Pelanggan untuk The Harvest
Cantiknya
oleh Chris Chan, 06 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
Pernah bayangin makan emas? Mungkin sedikit banyak rasanya akan sama seperti makan slice cake yang menggunakan gold chocolate ini. Kenapa saya pilih yang gold opera? Karena selain gold chocolate ada juga infused rasa dari kopi yang sedikit banyak menetralkan rasa manis yang bertumpuk. Penampilannya cantik, rasanya enak, sayang harganya lumayan mahal.
Menu yang dipesan: gold opera
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: