Review Pelanggan untuk Kopi Lima Detik

Kopi Susunya Pas 👌

oleh kulinerjktmurah | yulianisa & tantri, 28 September 2020 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Kopi Lima Detik

Kopi susu emang paling pas diminum siang bolong. Seger nih kopinya, cenderung creamy tapi manisnya pas, kopinya juga berasa. Inimah 5 detik abis kopinya. Harganya murah meriah 👌

Menu yang dipesan: Kopi Lima Detik Original

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Lima Detik

(Kafe)

Jl. Panglima Polim XII No. 46, Panglima Polim, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.8
Suasana:4.0
Harga:3.8
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil kulinerjktmurah | yulianisa &amp; tantri

Alfa 2022

213 Review

187 Makasih