Review Pelanggan untuk Batagor Budi Mulia
Salah satu batagor enak di surabaya
Favorit sih yang tanpa kol dan tanpa kentang, karena potongan kolnya gede2 dan kentangnya banyak 🤭🤭
Jadi, isiannya : siomay goreng, tahu goreng, telur goreng
Telur dan tahunya digoreng lapis tepung juga.
Siomaynya ini berasa ikan tapi gak amis..
Menu yang dipesan: Batagor Campur
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.