Review Pelanggan untuk Giggle Box

Tempatnya lucuu!

oleh andaranila , 07 April 2017 (hampir 8 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Giggle Box
Foto Makanan di Giggle Box

Makan di plaza semanggi karena lagi kejebak macet di daerah ini :") akhirnya gue dan seorang teman memutuskan utk makan di Giggle Box. Lokasinya ada di dktnya hanamasa dan dcost. Untuk pelayanannya super tanggap dan harga juga ga gitu mahal. Karena laper bgt akhirnya pesen spaghetti carbonara. Rasanya menurut gue pas, okelah tapi ngga yang special bgt. Ya harganya juga karena pas dikantong, jd ga bs ekspektasi terlalu tinggi :)

Foto lainnya:

Foto Interior di Giggle Box
Foto Interior di Giggle Box
Foto Interior di Giggle Box

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Giggle Box

(Kafe)

Plaza Semanggi, Lantai 3A
Jl. Jenderal Sudirman, Sudirman, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.8
Suasana:4.3
Harga:4.0
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil andaranila

900 Review

528 Makasih