Review Pelanggan untuk Zenbu
Mozarunya enak, burgernya dry
oleh Janice Agatha, 29 Agustus 2016 (8 tahun yang lalu)
Came here to try their Monday Mood Buster promotion, which is you get a burger menu free for every purchase of burger menu. Bisa milih mau yang pake yellow rice atau curry pasta. Me and my brother opt for the curry pasta. First impression, udah keliatan kalo burgernya dry banget. Rasanya masih enak sih dan well seasoned. Currynya agak mild, sedangkan saya sukanya yang medok dan spicy gitu. But my brother said he like the curry (fyi my brother is a very picky person when it come to food).
Selain itu nyobain Salmon Mentaiko Aburi juga. Potongan salmonnya agak kecil ya, tapi mentaikonya enak.
Overall sih, tetep kalo kesini mending pesen mozarunya atau teppanyakinya yang emang udah pasti enak. Mozarunya paling enak kalo pilih butter rice, terus saosnya dynamite cheese. Aduh, udah the best lah itu
Menu yang dipesan: Burger Curry Pasta, Salmon Mentaiko Aburi Sushi
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Jepang)
Reviewer: