Review Pelanggan untuk Boost

Jus Segar

oleh Darsehsri , 18 Februari 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)

4.0
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Foto Makanan di Boost
Foto Makanan di Boost

Warna hijau muda membuat interior boost terlihat fresh, bikin tertarik pengunjung. Di cabang margocity ini disediakan tempat duduk, cukup banyak kursinya. Pelayanan juga cepat dan staffnya ramah.

Saya beli Vita C Detox juice, tapi request tanpa ginger. Hasilnya cukup segar, tapi masih terasa dominan wortelnya, mungkin lain kali request wortelnya sedikit aja.

Enaknya beli minuman disini kita bisa request sesuai selera, ada yang menyegarkan, ada juga yang bikin kenyang karena tambahan protein dan ada juga yang memanjakan lidah aja seperti cookies n cream atau king William chocolate.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Boost
Foto Makanan di Boost
Foto Makanan di Boost

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Boost

(Minuman)

Margo City, Lantai Lower Ground, Food Street
Jl. Margonda Raya, Beji, Depok


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.5
Suasana:4.3
Harga:4.0
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Darsehsri

Alfa 2023

3402 Review

1599 Makasih