Review Pelanggan untuk Steak Hotel by Holycow!
GRETONG π
oleh Esther Lorensia CILOR, 27 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Yuhu memanggil para pencinta makanan dan dapetin makanan GRETONG a.k.a Gratis π³
.
Salah satu yang menyediakan birthday treat khususnya hari H ultah kamu. Kamu bisa mampir kesini guys π cukup tunjukin KTP kamu, dan kasih tau saya berulang tahun hari ini
.
Terus minimal belanja ga? Terserah. Tapi makanannya ha include minuman yee π jadi beli lah aing lemontea yang udh minuman umum aku
.
Nah kalian bakal dapatkan menu Holy Beef Burger dari Holy Cow guys
.
Totally juicy banget daging sapinya, jangankan beefnya roinya kok bisa empuk?! ππ dan saladnya juga enak guys ππ pake lada gitu
.
Pelayanan juga ramah dan cepat dalam penyajian, apalagi ambiencenya ga rame2 amat jadi bisa makan dan enjoy sih βΊοΈ
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Nestea Lemon Tea (Hot/Ice), holy beef burger
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: