Review Pelanggan untuk Kopi Nako

Nongskiii di Bekasi

oleh Elvina Dwigita, 06 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Makanan di Kopi Nako

Karena waktu itu bingung, ingin makan apa….
Akhirnya ke daerah summarecon bekasi, nyari tempat makan yang enak, nyaman dan ga terlalu mahal

Nemu Kopi Nako Cabang Bekasi

Disini aku mesen 2 Menu ;
1. Coklat (3,6/5)
Ini coklat nyaaa enak, namun pas di akhir kayak bikin seret gituuu, dan kayak butuh air mineral gituuu

2. Kwetiaw Goreng (4,2/5)
Ini kwetiaw nya terbilang enak dan muraaaah sihhh, dengan harga segituu dapet daging sapi jugaaa yang jarang bgt ada kwetiaw tp isi nya ada daging sapi nya jugaaa

Walaupun bekasi panaaasss bingbingg, tapi tetappp nyaman tempat nyaa karena ada bantuan kipas hehehhe

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kopi Nako
Foto Interior di Kopi Nako

Menu yang dipesan: Kwetiaw Goreng, Coklat

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Nako

(Kafe)

BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia
Jl. Bulevar Ahmad Yani No. 56A - B, Bekasi Utara, Bekasi


Rata-rata: 4.4
Rasa:4.4
Suasana:4.4
Harga:4.3
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Elvina Dwigita

34 Review

14 Makasih