Review Pelanggan untuk Chouxlala
Love the Gorengan
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 21 Desember 2024 (16 hari yang lalu)
Ke Chouxlala, pati beli nya gorengan; Risoles, Lemper Ayam dan Pastel.
Isinya padat dan less oily. Porsinya besar dan harga masih reasonable
Ada salah satu cake yang saya suka yaitu Mocca Nougat Cake. Very moist.
Tempatnya sangat nyaman dan bersih.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: