
Review Pelanggan untuk MangGang
GRILLED BEEF VOLCANO ENAK
oleh vio kal , 26 Mei 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Nyobain @manggang_bbq grill beefnya wanginya enak banget, beefnya juga empuk, saya pesen yg level volcano kl menurut saya sih masih gak pedas, tp bagi org yg level pedas normal sih pasti kepedesan
Menu yang dipesan: grilled beef volcano
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.