Review Pelanggan untuk Old Wood Bistro & Bar

Good!

oleh i_foodjourney, 22 Februari 2017 (hampir 8 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di Old Wood Bistro & Bar

Strawberry And Lychee Breeze

Foto Makanan di Old Wood Bistro & Bar

Gyutounge With Rice

Liat banyak yang ngereview jadi penasaran pengen nyoba in dan terkabulkan๐Ÿ™Œ

What i ordered :
1. Gyutounge with Rice : menu ini isinya nasi putih dengan telor mata sapi setengah matang, dan lidah sapi dipotong tipis dengan bumbu teriyaki. Disajikan dengan potongan cabai dan daun bawang (kalau ngga salah nih ya).
Taste oke lah, 3/5 ๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ

2. Strawberry and Lychee Breeze : SO REFRESHING! I really LOVE this one, not too sour and mixed well with the sweetness๐Ÿ‘Œ cocok banget buat cuaca panas dan daerah tropis (halah halahh)
5/5๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ๐ŸŒŸ

Foto lainnya:

Foto Makanan di Old Wood Bistro & Bar

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Old Wood Bistro & Bar

(Italia)

Jl. Nias No. 98, Gubeng, Surabaya


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.0
Suasana:4.2
Harga:4.0
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil i_foodjourney

16 Review

31 Makasih