Review Pelanggan untuk The People's Cafe

Lunchie 💕

oleh Icong , 10 Januari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.0
Foto Makanan di The People's Cafe
Foto Makanan di The People's Cafe

bingung mau makan siang dimana, jadilah gue makan siang kesini bareng temen kantor gue karena kebetulan ada meeting di gedung ini. Kita mesen nasi untuk makan siang, dengan lauk Black Pepper Beef, Dori Sambal Matah, dan Chicken Salted Egg. Untuk makanannya cukup enak sih dan cukup mengenyangkan. Tempatnya pun cozy jadi betah kalo lama2 disini and not to mention their service, they're really good.

Foto lainnya:

Foto Makanan di The People's Cafe
Foto Makanan di The People's Cafe
Foto Makanan di The People's Cafe

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

The People's Cafe

(Kafe)

Menara Rajawali, Lantai Ground, Kawasan Mega Kuningan
Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.4
Suasana:4.2
Harga:4.1
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Icong

Alfa 2021

745 Review

324 Makasih