Review Pelanggan untuk Goedkoop

Overrated review

oleh Wiwis Rahardja, 27 Mei 2016 (8 tahun yang lalu)

3.8
Foto Interior di Goedkoop
Foto Makanan di Goedkoop

Entah kenapa tempat ini selalu full, apalg jam makan siang, dijamin full. Waktu itu saya lunch juga kesini sama teman, tapi krn dtg lbh awal jd masih dpt tempat.
Saya pesan House salad dan beef wellington. Saya sudah yakin banget rasanya pasti enak.
House salad:

Salad dengan chicken grill ini lmyn enak.
Beef wellington:

Yang ini saya kecewa banget. Beef wellingtonnya dingin. Sama sekali gak ada rasa hangat. Saya memang gak bisa paham kalau ada restaurant yang menjual makanan dingin. Seharusnya beef yang di balut dengan pastry ini akan enak banget dalam keadaan hangat. Tender sih beefnya, tapi tetap aja jadi gak semangat makannya. Dan bisa dilihat dari foto Beef wellingtonnya, platingnya gak menarik bgt. Kecewa bgt dehhh :(
Jadi gak tertarik untuk dtg kesini lagi 😥

Foto lainnya:

Foto Makanan di Goedkoop
Foto Makanan di Goedkoop

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Goedkoop

(Kafe,Belanda)

Jl. Bendungan Hilir No. 62, Bendungan Hilir, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.0
Harga:3.9
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Wiwis Rahardja

298 Review

96 Makasih