Review Pelanggan untuk Pizza Hut
Happy Hour Promo
oleh Hani Syafa'ah, 19 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
Suka banget sama promonya Pizza Hut yang Happy Hour ini. Secara dengan IDR 29K doang udah dapat 1 makanan dan 1 minuman. Weekday Senin - Jumat jam 14.00 - 17.00
Berhubung sedang lapar banget, nambah sensasi delight juga hehehe
Disini pelayanannya beda dengan di Bandung, somehow aku merasa ini nggak ramah dan lama. Soupnya juga terlalu asin
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Sensasi Delight, Puff Pastry Mushroom Cream Soup, Happy Hour Set, Milo Original, Hot Lemon Tea, Mac and Cheese
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Bintaro Jaya Xchange Mall, Lantai Lower Ground
Jl. Boulevard Bintaro Jaya, Bintaro, Tangerang Selatan
Reviewer: