Review Pelanggan untuk Pancious

beda kualitas dgn cabang sms

oleh @stelmaris , 25 Mei 2016 (8 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Pancious
*Review di lokasi lama.

kirain smua outlet akan punya kualitas yg sama, kenyataannya TIDAK.
ini kunjungan perdana ke Pancious yg dicabang CP, servicenya terlihat jelas perbedaannya dgn yg dioutlet SMS yg sering saya datangi, kurang welcome dan staff yg bertugas lebih mirip seperti robot, keramahan yg disajikan keliatan banget fakenya, ck!

menu pilihan saya jatuh pd:
* Black Prawn Pasta: pasta fettucini berwarna hitam tinta cumi dimasak ala aglio olio dgn topping udang yg besar nan juicy. somehow, pastanya dimasak terlalu kering sehingga satu sm lain saling lengket ky bakmi gitu.
* Caffe Latte: tujuannya sih biar minum kopi yg ga strong, emang sih ky minum susu aja krn pahit asam kopi ga terasa sm skali utk saya, yg jelas mencolok adalah penyajian tanpa latte art dan milk foam yg terlampau tebel bgt

Menu yang dipesan: Black Prawn Pasta, caffe latte

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Pancious

(Italia)

Neo Soho Mall, Lantai Upper Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.9
Suasana:3.9
Harga:3.5
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil @stelmaris

Alfa 2023

1863 Review

2729 Makasih