Review Pelanggan untuk Warung Kemuning

Belusukan ke warung kemuning

oleh Perjalanan Kuliner, 25 Desember 2019 (hampir 5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Interior di Warung Kemuning
Foto Interior di Warung Kemuning

The best are the ambience, serasa lagi makan di dago bandung. Padahal ada di tengah bintaro.
Jalan masuknya lewat gang kecil dan parkir mobilnya bisa samapi 10 mobil.

Suasana makannya enak banget, harganya oke, rasanya juga gak murahan. Ini tempat tidak hanya jual suasana tapi juga kaya rasa.

Jengkol sambel hijaunya enak, empuk, legit dan tidak meninggalkan aroma berarti dimulut setelah makan. Ayam dan ikan bakarnya juga enak. Overall memuaskan.

Foto lainnya:

Foto Interior di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning
Foto Makanan di Warung Kemuning

Menu yang dipesan: Nasi ayam bakat, Nasi Ikan Bakar, nasi ayam cabe hijau

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Warung Kemuning

(Indonesia)

Jl. Gapura Menteng No. 99 (Bintaro Sektor 5), Bintaro, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:3.9
Suasana:4.4
Harga:3.9
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Perjalanan Kuliner

55 Review

52 Makasih