
Review Pelanggan untuk Warung Steak 76
Sensasi steak bersama nasi
oleh Levina JV (IG : @levina_eat & @levinajv), 23 April 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Kalau kata irang orang belum makan nasi belum kenyang , dan ini dia Sensasi makan steak bersama nasi . Kali ini aku cobain “steak combo jumbo” tanpa tepung .
Ayamnya yang gendut-gendut enak lembut ditambah dengan sapi yang berisi dan juicy banget dan sosis yang maknyus banget , serta kentang goreng yang crispy banget dana neka sayuran yang fresh matang dan empuk , ditambah nasi yang menambah kenikmatan makan .
💸32K (ayam+sapi+sosis + kentang goreng + nasi + sambel dan lada sepuasnya)
👍🏻👌🏻4/5
📍warungsteak 76 , jl KH Syahdan ,
kemanggisan , palmerah , jakarta barat
Steaknya sudah termasuk kentang dan nasi . Selamat makan semuanya 🤗
Menu yang dipesan: steak combo jumbo
Harga per orang: < Rp. 50.000