Review Pelanggan untuk Kopi Molo

Bengbeng?!?

oleh Chris Chan, 25 November 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Kopi Molo

Masa iya sekarang malahan bengbeng juga dijadiin minuman kopi? Setelah ada obat batuk, biskuit, dll sekarang camilan rice crispy favorit juga dong! Next mungkin gudeg kali ya ato pecel? Rasanya cukup enak sih buat saya, surprisingly ga giung manisnya pas, apalagi ada sedikit kriuk2nya gitu. Ya buat inovasi out of the box saya acungi jempol kali ini!

Menu yang dipesan: Bengnana

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi Molo

(Minuman)

Jl. Holis No. 351, Holis, Bandung


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.8
Suasana:3.7
Harga:3.5
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih