Review Pelanggan untuk Sari Sari Aneka Kue Jajan Pasar
LIBUR LEBARAN KOSONG
oleh hobinyaria , 25 April 2023 (1 tahun yang lalu)
Pas ke sini di hari kedua libur Lebaran tahun 2023 dan ya ampun, banyakan kosong. Besoknya tanggal 25 pergi lagi ke sini, dan kurang lebih sama, hanya ada sedikit saja dan banyakan saya kurang suka.
Jadi beli seadanya saja deh seperti gogodo pisang tanduk (@ IDR 2900) & 1 pak pisang keju (IDR 10200). Rasanya yang pisang keju untuk saya terlalu manis. Lebih enak manisnya yang gogodo pisang tanduk.
Di sini bisa bayar tunai dan harga yang dibayar sesuai dengan yang tertera. Kembaliannya pun diberikan sesuai yang ada di bon.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Sari Sari Aneka Kue Jajan Pasar
(Toko Roti dan Kue)
Reviewer: