Review Pelanggan untuk Talaga Sampireun

So Many To Choose From The Menu!

oleh Magdalena Fridawati, 25 Januari 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Foto Makanan di Talaga Sampireun

Sotong saus hitam

Foto Makanan di Talaga Sampireun

Udang bakar madu

Menunya beragam, menggugah, dan enak semua Tempatnya juga bagus, makan di gubuk menghadap ke kolam luas bisa sambil ngasih makan ikan dan nonton band. Dan yang paling memuaskan adalah pelayanannya, makanan ga bakal datang lebih dari 30menit. 

Disini gw pesan:
- gurame bakar kecap (89k)
- udang bakar madu (99k) #1FAV!
- kangkung terasi (29k)
- cumi goreng tepung (69k)
- sop buntut (99k)
- ayam bambu (55k) #2 FAV!
- ayam bakar 
- sotong saus hitam (60k)

Ps: bagi gw cabang yang diancol lebih enak dan bumbunya jauh lebih berasa. Apalagi udang bakar madunya, madunya seabrek2. Juara!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Talaga Sampireun

Menu yang dipesan: Gurame bakar kecap, cumi goreng tepung, Kangkung Terasi, ayam bambu, Ayam Bakar, sotong saus hitam, Sop Buntut

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Talaga Sampireun

(Indonesia)

Jl. Boulevard Bintaro Jaya B7/N1 (Bintaro Sektor 7), Bintaro, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.7
Suasana:4.3
Harga:3.3
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil Magdalena Fridawati

265 Review

168 Makasih