Review Pelanggan untuk Top Yammie

Lamien spesialnya jadi favorit ❤️

oleh Mitha Komala, 15 Januari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Top Yammie
Foto Makanan di Top Yammie

Lamien spesialnya jadi favorit ❤️
Mienya super halus dan ayam jamurnya pas banget manisnya.

Casiunya juga garing banget, dagingnya juga tebel gitu. Nasi Capcay mereka juga comfort food banget!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Top Yammie

Menu yang dipesan: lamien spesial, Casiu, Nasi Capcay

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Top Yammie

(China)

Jl. Labu No. 3 - 6 (Samping Hotel Jayakarta Tower), Mangga Besar, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.4
Suasana:3.7
Harga:3.3
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Mitha Komala

Alfa 2020

1767 Review

1805 Makasih