Review Pelanggan untuk Liang Sandwich Bar

Cemilan fav

oleh Anisa Adya @anisaadya, 14 Juni 2021 (3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Liang Sandwich Bar
Foto Makanan di Liang Sandwich Bar

Sudah beberapa kali cobain liang, dari beberapa outlet paling sering beli yang disini. Untuk pilihan isi nya macem-macem bisa disesuaikan selera masing-masing.

Saya lebih suka yang isinya simple aja, karena memang suka cemilan satu ini karena kulitnya, saya pesan dengan isi telur dan sauce keju. Rasanya gurih, bagian luar nya crispy dan dalamnya agak chewy. Telur nya pun ga amis, dan ditambah sauce keju pun enak2 aja.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Liang Sandwich Bar

(Snack)

Grand Indonesia Mall, Lantai 5, West Mall, Foodprint
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.0
Suasana:3.3
Harga:3.7
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Anisa Adya @anisaadya

Alfa 2023

2636 Review

2071 Makasih