Review Pelanggan untuk Kwetiaw Sapi Mangga Besar 78
Suka Kwetiaw Bunnya
oleh UrsAndNic , 23 Agustus 2015 (9 tahun yang lalu)
Kwetiaw goreng sapi
Terakhir makan kwetiaw gorengnya agak berbeda rasanya karena terlalu kering. Kalau kwetiaw sapi lebih enak kalau agak2 berminyak, lebih gurih. Semua masakan kwetiaw sapi di sini irisan sapinya generous banget. Kalau harus membandingkan antara Kwetiaw goreng sapi dan kwetiaw Bun, gw lebih suka Kwetiaw Bun dengan kuah kentalnya yang gurih, lebih enak lagi kalau pakai babat.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Kwetiaw Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: