Review Pelanggan untuk HokBen (Hoka Hoka Bento)
tempatnya gede, ochanya gak refill
oleh Meri @kamuskenyang, 31 Juli 2018 (6 tahun yang lalu)
Ini tempatnya gede sih, kalo buat ngerayain ultah anak boleh juga kalo tgl daerah deket sini. Hahaha.
Tapi ochanya ga refill yaaa.. :p
Harganya 3 menu sekitar 120kan.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Beef Teriyaki, Chicken Teriyaki, kidsmeal
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: