Review Pelanggan untuk Yinyang Dimsum
Tempatnya bagus
oleh Vionna & Tommy, 25 November 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih
😋Prosperity stairs
😋Shanghai moon
😋Salted eggmoji bao
😋Chong fan crispy prawn
😋Chong fan chicken charsiu
😋Noodle uncle lim
😋Noodle yin yang beef
😋R n e bowl braised beef
😋R n e bowl charsiu chicken
😋Tofu sizzling moon
😋Veggie triple eggs horenso
😋Yinyang ice coffee
😋Ultimate chrysanthemun tea
😋Tales of yang
😋Spirit of yin
Makanannya enak-enak semua dari dimsum, nasi, dan noodlenya. Di sini pengunjungnya selalu rame banget! Apalagi yang paling unik prosperty starsnya ada 8 jenis dimsum berbeda loh! Dan uniknya untuk menu shanghai moon, ini dimsumnya berwarna biru. Cantik banget. Dimsum di sini no pork no lard dan tidak menggunakan arak masak ataupun alkohol sama sekali. Di sini tempatnya bagus banget apalagi interiornya unik banget.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: